Rabu, 01 Oktober 2014 - 10:43:14 WIB

KEGIATAN DIVERSI

Diposting oleh : admin 1 | Sumber : BKA BAPAS CIREBON
Kategori: Kegiatan - Dibaca: 216910 kali

Dasar Permintaan       : Surat Permintaan Litmas dari Polres Cirebon ,

  nomor : B/600/V/2014/Reskrim Tanggal 10 Mei 2014.

Nama                          : Santosa Bin Mijan

Tempat Tgl Lahir        : Cirebon,  9 tahun

Perkara                       : Pasal 82 UU RI Nomor 23 tahun 2002

Alamat                                    : Desa Bangodua Blok Kr. Kuali Rt. 01/01 Kec. Klangenan Kab. Cirebon.

Pembimbing Kemasyarakatan            : Dra. Eris Rastiyah

Saran PK                      : Demi kepentiangan terbaik bagi klien dan korban agar

                                     dapat diselesaikan melalui proses Diversi

 

Proses diversi dilakukan melalui beberapa tahapan dan melibatkan berbagai  instansi yaitu : Balai Pemasyarakatan,  Kepolisian (Penyidik), Dinas Sosial, Pekerja Sosial Profesional, dan aparat desa setempat.

PK Bapas dalam hal ini secara aktif mendampingi klien dan berusaha menjadi mediator sehingga pada akhirnya pada hari Kamis, 12 Juni 2014 di Desa Bangodua Kecamatan Klangenan Kab. Cirebon dilaksanakan Diversi dengan suasana kekeluargaan yang hasilnya dapat diterima oleh keluarga klien maupun keluarga korban. Adapun hasil kesepakatan diversi tersebut antara lain :

  1. Keluarga korban memaafkan tindak pidana yang dilakukan klien.
  2. Klien dapat  mengikuti bimbingan sosial di Ponpes atau Lembaga Rehabilitasi sosial terdekat.
  3. Keluarga Klien memberikan biaya pengobatan kepada masing-masing keluarga korban sebesar Rp. 700.000,- (tujuh ratus ribu rupiah)

 

Foto Kegiatan Diversi

Komentar


  • 2578 Komentar :

  • electric vs acoustic guitar wrote:

    Hello, i think that i saw you visited my web site thus
    i got here to go back the favor?.I am trying to find things to improve my site!I suppose its good enough to make use of
    some of your concepts!!

  • video games wrote:

    If some one wishes to be updated with most recent technologies then he must be paay
    a quick visit this web pzge and be up to date daily.

  • top 10 power bank wrote:

    I’m not that much of a internet reader to be honest but your sites really nice, keep it up!

    I'll go ahead and bookmark your website to come back down the road.

    Cheers

  • top 10 power bank wrote:

    Hi there, its pleasant paragraph concerning media print, we all be aware of media is a impressive source of facts.

  • top 10 power bank wrote:

    I'm impressed, I have to admit. Seldom do I encounter a blog that's both educative and
    interesting, and without a doubt, you've hit the nail on the head.
    The issue is an issue that not enough men and women are speaking intelligently about.
    I'm very happy that I stumbled across this during my search for something concerning this.

  • << First | < Prev | ... 495 | 496 | 497 | 498 | 499 | ... | 516 | Next > | Last >>

Tulis Komentar Anda

Nama :
Website :
Komentar
 
  (Masukkan 6 kode diatas)

 



    Galery Kegiatan

    • gallery bapas
    • gallery bapas
    • gallery bapas
    • gallery bapas
    • gallery bapas
    • gallery bapas

    List Download